Rabu, 05 Januari 2011

perbedaan jam monol original dan kw

Monol ORIGINAL :
  • Kaca lebih buram (invisible)
  • Jumlah lubang pada tali 11
  • Tali jam lebih halus dan lentur
  • Tali kuat tidak mudah lepas
  • Menggunakan hologram monol
  • Pada bagian belakang diukir

Monol KW :
  • Kaca lebih bening
  • Jumlah lubang pada tali 9
  • Tali jam lebih kasar dan kaku
  • Tali mudah lepas
  • Ada yang menggunakan hologram dan ada yang tidak
  • Pada bagian belakang tulisan MONOL seperti disablon

Kotak tidak berpengaruh terhadap keaslian jam tangan Monol, meskipun di kotak tersebut ada tulisan original ataupun top brand dan lainnya. Karena yang kita gunakan jamnya bukan kotaknya maupun hologramnya.

Pastikan jam anda monol original!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar